Selasa, 27 November 2007

Enterprise System

SCM (Supply Chain Management)
Perencanaan, pengelolaan dan koordinasi dari semua aktifitas rantai pemasokan.

Aliran Supply Chain

  • Aliran bahan mentah/material: Produk fisik, bahan mentah,atau pasokan.
  • Produk daur ulang, produk retur, barang terbuang.
  • Aliran data : Pengiriman, pemesanan, retur, dan penjadwalan.
  • Aliran Finansial : Transfer uang, pembayaran, informasi credit card information dan jadwal
                                         pembayaran

Komponen Supply Chain

  • Upstream: sumber bahan dari pemasok
  • Internal: pabrik, pemaketan (packaging), perakitan
  • Downstream: distribusi
  • Pergerakan dari produk / layanan, organisasi dan orang-orang yang terkait

Contohnya:
  • upstream: pabrik kimia, pabrik container plastik
  • Internal: susu+ tambahannya diproses, packaging susu+label+kotak karton/container                  plastik
  • Downstream: supermarket, toko

ERP (Enterprise Resource Planning)
Konsep penyatuan perencanaan, pengelolaan dan penggunaan semua sesumber dalam perusahaan


Software ERP:

  • SAP
  • ORACLE
  • PeopleSoft
  • Computer Associates

CRM (Customer Relationship Management)
usaha perusahaan untuk mendapatkan dan mempertahankan konsumen dengan dukungan IT (pada umumnya).

Tipe CRM

  • Operational CRM: aktifitas yang melibatkan pelayanan konsumen, pengelolaan pesanan,
                                           otomasi manajemen pembayaran dan pemasaran
  • Analytical CRM: aktifitas yang merekam, menyimpan, menyarikan, mengolah, mengartikan,
                                       dan melaporkan data konsumen ke perusahaan. user.
  • Collaboration CRM: berkaitan dengan semua kebutuhan komunikasi untuk berkoordinasi
                                              dan bekerja sama antara konsumen dan penjual.

Klasifikasi Aplikasi CRM

  • Customer-facing applications :
                             Pelanggan berinteraksi dengan perusahaan: help desk, service automation
  • Customer-touching applications:
                             Pelanggan berinteraksi dengan aplikasi perusahaan
  • Customer-centric intelligence applications:
                              Aplikasi analisis hasil proses operasional
  • Online networking applications
                             Jaringan online untuk membangun relasi dengan orang. Chat room dan                              discussion  board adalah alat-alatnya.

Tidak ada komentar: